3 Metode Interaksi Dalam Mengajar
Metode Tanya Jawab
Metode Tanya Jawab adalah cara menyajikan pelajaran dalam bentuk pertanyaan yang harus dijawab, terutama dari guru kepada siswa, tetapi dapat pula dari siswa kepada guru. Metode ini dimaksud untuk merangsang untuk berpikir dan membimbing peserta didik dalam mencapai kebenaran.
Metode Diskusi
Salah satu cara mendidik yang berupaya memecahkan masalah yang dihadapai, baik dua orang atau lebih yang masing – masing mengajukan argumentasinya untuk memperkuat pendapatnya.
Tujuan penggunaan metode diskusi ialah untuk memotivasi dalam member stimulasi kepada siswa agar berpikir dengan renungan yang dalam.
Metode Kisah/ Cerita
Al-Qur’an dan Hadits banyak meredaksikan kisah untuk menyampaikan pesan – pesannya. Seperti kisah malaikat, para Nabi, ummat terkemuka pada zaman dahulu dan sebagainya. Dalam kisah itu tersimpan nilai – nilai pedagogis religious yang memungkinkan anak didik mampu meresapi.
Metode Tanya Jawab adalah cara menyajikan pelajaran dalam bentuk pertanyaan yang harus dijawab, terutama dari guru kepada siswa, tetapi dapat pula dari siswa kepada guru. Metode ini dimaksud untuk merangsang untuk berpikir dan membimbing peserta didik dalam mencapai kebenaran.
Metode Diskusi
Salah satu cara mendidik yang berupaya memecahkan masalah yang dihadapai, baik dua orang atau lebih yang masing – masing mengajukan argumentasinya untuk memperkuat pendapatnya.
Tujuan penggunaan metode diskusi ialah untuk memotivasi dalam member stimulasi kepada siswa agar berpikir dengan renungan yang dalam.
Metode Kisah/ Cerita
Al-Qur’an dan Hadits banyak meredaksikan kisah untuk menyampaikan pesan – pesannya. Seperti kisah malaikat, para Nabi, ummat terkemuka pada zaman dahulu dan sebagainya. Dalam kisah itu tersimpan nilai – nilai pedagogis religious yang memungkinkan anak didik mampu meresapi.